
Mengembangkan Minat Membaca dengan Literasi
Ditulis oleh admin, dipublikasi pada 10 January 2019 dalam kategori Ruang GuruMinat membaca di Indonesia masih sangat rendah terutama kalangan anak-anak. Membaca memiliki banyak manfaat terutama sebagai jendela dunia karena banyak wawasan didalamnya. Dengan minimnya minat anak dalam membaca buku maka Sekolah Dasar Unggulan Terpadu (SDUT) Bumi Kartini mengadakan kegiatan Literasi untuk menumbuhkan minat membaca anak.
Literasi merupakan kemampuan seseorang dalam mengolah dan memahami informasi saat melakukan proses membaca dan menulis. Kegiatan literasi di SDUT dilaksanakan setiap pagi sebelum membelajaran aktif bagi siswa siswi dan melanjutkan pekerjaan bagi guru dan karyawan. Literasi dilakukan dengan kegiatan membaca, bercerita dan berdiskusi ringan di teras kelas.
Dengan adanya kegiatan literasi, baik siswa siswi, guru dan karyawan dapat membiasakan untuk membaca buku dan memahami isi dari buku yang telah dibaca.
Ruang Kegiatan

Adakan Workshop Kurikulum Merdeka Belajar, YPBK bersiap terapkan Merdeka Belajar di Sekolah Bumi Kartini
4 March 2022

YPBK Lolos Evaluasi Program Organisasi Penggerak dari Kemendikbud
2 October 2020

Ratusan Guru ikuti Pelatihan Peningkatan Pembelajaran di Abad 21 bersama Tanoto Foundation
18 December 2019

Pembina Guru dan Karyawan Yayasan Pendidikan Bumi Kartini
4 December 2019
Selengkapnya
Ruang Informasi

Asesmen Sekolah Penggerak
21 October 2021

Pengumuman Hasil Seleksi Guru Baru 2021
11 July 2021

Open Tender Perlengkapan Sekolah
18 February 2021

Pengumuman Hasil Seleksi Guru dan Karyawan Final
21 April 2020